Manfaat Daun Belimbing Wuluh

Banyak sekali Manfaat Daun Belimbing Wuluh bagi kesehatan manusia dan juga baik untuk kesehatan wajah. Meskipun rasa buahnya yang agak asam tetapi ada manfaatnya juga. Manfaat Daun Belimbing Wuluh Meongobati Pegal Linu . Siapkan 1 genggam daun belimbing wuluh muda, 10 biji cengkeh, 15 biji lada. Selanjutnya, giling halus semua bahan, lalu tambahkan cuka secukupnya. Kemudian, lumurkan ramuan pada anggota tubuh yang terserang pegal linu. Mengatasi Beguk / Gondongan . Cuci bersih 10 ranting muda belimbing wuluh beserta daunnya dan 4 butir bawang merah. Selanjutnya, kedua bahan ditumbuk sampai halus. Terakhir, balurkan ramuan yang sudah dibuat di tempat yang sakit. Mengobati Rematik / Encok . Sipakan bahan-bahan berikut: 100 gram daun muda belimbing wuluh, 10 biji cengkeh dan 15 biji merica. Selanjutnya, semua bahan dicuci, digiling sampai halus, lalu ditambah cuka secukupnya. Setelah itu, aduk sampai menjadi adonan bubur. Kemudian, oleskan ditempat yang terserang rem...